19 Maret 2008

Sosok Yang Hilang

Q adalah Seorang pria yg tidak mempunyai berbagai macam kelebihan dibandingkan orang lain disekeliling Q. Q hidup secara sederhana karena Q adalah pria yg sederhana. Seorang pria yg memiliki sejumlah prinsip hidup dan beberapa pemikiran tentang kehidupan.

Q mencurahkan segala asa melalui sebuah pena dan kertas yg mana Q rangkai segala imajinasi dan keinginan melalui kata-kata indah yg terkadang hanya Q yg mengerti makna itu. Dulu Q berpikir bahwa angan dan khayalan akan terwujud dalam kenyataan. Tapi kini aku merubah pikiran tersebut, bahwa angan dan khayalan tak akan terwujud jika waktu berkehendak lain.

Q pun meyakini bahwa sekarang Q telah berbeda, banyak yg berbeda dari Q yg dulu. Pantaslah jika Q mengatakan "lupakan saja sosok pria yg dulu telah kau kenal karena pria itu telah tiada seiring bergantinya tahun. Terima kenyataan dan jalani saja keputusan yg telah dibuat dan jangan pernah menyesalinya".

Hidup Q kini masih sederhana, lebih sederhana daripada dulu. Kini Q menyenangi diri Q dan sifat Q, berbeda dg yg dulu dimana Q menyenangi diri Q dan keadaan disekitar Q. Memang terkadang ada yg memandang dan berpendapat pemikiran Q ini sebagai keegoisan Q sendiri. Ehm.. entahlah, Q tak peduli dg anggapan orang lain karena kini Q mencoba membentuk karakter Q, milik Q sendiri tanpa ada seorang pun yg mencoba mempengaruhi karakter Q kini.

0 Comments:

"Jgn selalu membatasi diri. Buka pikiranlah dengan berbagai hal yg belum kita ketahui, pelajari dan buat hal baru yg lain. Dengan begitu kita bisa lebih menggali potensi yang ada di dalam diri kita, apa pun itu". Yup, itu cara untuk bisa survive dalam dunia yg keras ini. Dengan belajar lebih tentang segala hal, pasti akan ada ilmu yg Qta dapat (Amin).


About Me

Foto Saya
Anandianta
D.I.Y, Yogyakarta, Indonesia
Manusia biasa yang biasa-biasa saja dg kehidupan yg biasa. Namun memiliki pemikiran yg tidak biasa untuk dibuktikan dan diamalkan
View my complete profile
Jangan lihat masa lampau dengan penyesalan, jangan pula melihat masa depan dengan ketakutan tapi lihatlah sekitar anda dengan penuh kesadaran. James Thurber.
Saat ini ada jarak yang membentang diantara Qta, Q akui itu. Tapi Q tak kan menyerah, Q akan berdoa dan semoga tangan gaib Allah lah yang mendekatkan Qta, Amin.

Label

Yang Setia

 

template by : uniQue | modified by : Itsmyceloteh